Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2021

Main Wake Board Sembari Nongki di Lakeside Cafe Batam

Yeeey, siapa disini pernah nyobain olahraga wake boarding ? itu loh olahrga dimana kita berdiri diatas sebuah papan seluncur kemudian ditarik secara otomatis oleh tali. Nampaknya seru banget ya jika bisa bermain wake boarding ini, dan kalo diliat secara gitu aja, sepertinya mudah banget berdiri diatas papan selancar tersebut. Namun pemikiran itu akan terbantahkan jika kamu sendiri mencobanya. Aku yakin kamu yang belum pernah sama sekali mencobanya akan bilang, duuuh ternyata susah ya main wake board, hehehe Namun jangan khawatir, selama ada kemauan belajar pasti bisa, walau harus jatuh berkali kali, sebab disini kamu akan diajarkan terlebih dahulu, baru akan dilepas bermain sendirian. Jika berdiri kamu belum bisa, maka pilihan amannya adalah dengan duduk dipapan selancar. Nah wakeboarding yang berlokasi di kawasan golden city bengkong Batam memberikan harga khusus untuk bermain wakeboard dengan harga Rp 50.000/ orang saja untk satu jam, sedangkan untuk full seharian Rp 250.000 Setelah

Rejeki WOW Treasure Hunt Periode Ketiga Smartfren, Semua Pasti Dapat Hadiah!

Jutaan Pelanggan setia Smartfren, salah satunya Aku ngerasa senang banget ketika Rejeki WOW Treasure Hunt Periode ketiga hadir lagi sejak tanggal 21 September 2021 -14 Januari 2022. Gimana gak senang karena kita pasti dapatin berbagai macam hadiahnya dengan ikut berpartisipasi bermain games treasure hunt yang selalu bikin penasaran ini. Sebelum Rejeki WOW periode ketiga ini dimulai, tentunya sudah ada periode pertama dan kedua yang sukses mencuri perhatian pelanggannya, untuk itu demi tetap memanjakan pelanggannya di Rejeki WOW Treasure Hunt periode tiga ini hadiahnya benar benar dibuat WOW sama Smartfren, karena total hadiah milyaran rupiah dan pastinya hadiahnya mobil menjadi 2 buah yang sebelumnya hanya 1, hal ini tentu saja membuat pelanggan setia Smartfren makin greget untuk menjadi pemenangnya. Smartfren mengadakan rejeki WOW periode ketiga untuk memberikan apresiasi kepada seluruh pelanggan yang selalu menjadikan layanan internet Smartfren sebagai teman buka peluang baru dan mew

Menikmati Es Kopi diAtas Pelantar Kopi Under Ground Batam

Soal kuliner sepertinya Batam juga tidak mau kalah dengan daerah daerah lainnya, satu persatu cafe buka untuk meramaikan jajanan.  Dan Kopi Under Ground memberikan suasana cafe yang sedikit berbeda dengan cafe lainnya, Kopi Under Ground dibuat diatas pelantar laut, bersebelahan dengan Kopak Jaya Seafood , sehingga duduk disini mata akan dimanjakan dengan view laut, semilir angin dan deru ombak yang sesekali menyapa membuat tubuh rasanya betah duduk disini berlama lama. Lokasi Kopi Under Ground Kopi Under Ground berada di jalan trans barelang sebelum jembatan 1, artinya hanya butuh waktu 10-15 menit saja dari simpang tembesi. Namun demikian untuk menuju sampai lokasi kita tetap harus menggunakan kendaraan pribadi. Kopi Under Ground sendiri berada diujung kampung tua Tiawangkang persis satu lokasi dengan Kopak Jaya Seafood. Menikmati Menu Best Seller Es Kopi Under Ground Pertama masuk ruangan Under Ground Aku cukup wow, ternyata tempatnya luas juga, deretan keramik jaman dahulu ditata se

Tips Membuat Web Jualan Online dengan Applikasi Tokoko

Memasuki jaman digital, hampir semua pengusaha tak hanya mempromosikan barang dagangannya melalui offline, namun sudah lebih memasarkan produk secara online, karena hal ini tentunya membuat barang dagangan lebih luas dikenal oleh masyarakat. Lagipula untuk urusan biaya juga tidak terlalu mahal mempromosikan produk secara online, karena kita hanya bermodal kuota dan tentunya modal kreatifitas agar apa yang kita promosikan bisa menarik perhatian dari calon konsumen. Selain mempromosikan produk secara online, para pengusaha juga berlomba lomba untuk membuat website, hal ini tentunya bertujuan untuk lebih menguatkan dan memberi kepercayaan kepada pelanggan bahwa usaha yang dibuat adalah real dan bisa dipertanggung jawabkan kepada konsumennya. Dengan adanya website maka calon konsumen bisa melihat lihat produk dengan lebih leluasa.  Membuat web untuk jualan online sebenarnya sangat mudah dilakukan, terutama ketika Anda menggunakan aplikasi Tokoko. Hanya dalam waktu 15 detik saja, web toko o

BonCabe Teman Makan Untuk Para Pecinta Pedas

Ntah sejak kapan Aku jadi pencinta kuliner pedas, namun setiap makananku rasanya tak pernah absen yang namanya cabe. Mau makan berat atau sekedar cemilan tetap pilihanku yang ada rasa cabenya. Kebiasaanku memasak makanan pedas dirumah, ternyata membuat anak dan adikku juga ketularan jadi pecinta makanan pedas. Pernah aku memasak tanpa cabe justru mereka merasa sangat aneh. Dan mereka merasa hari ini masakanku ada yang kurang jadi kurang greget katanya. Tak hanya dirumah, jajan diluar pun rasanya tak bisa kami jauh yang namanya cabe. Makan bakso, mi ayam, kwetiau goreng, bahkan nasi beserta lauk pauknya juga kami pesan menu yang ada pedas pedasnya, hehehe. Gak takut lambungnya luka ? pasti banyak yang menghawatirkan itu kan ? Alhamdulillah sampai saat ini kami baik baik saja, karena meski pecinta makanan pedas, kami tau batasan kemampuan perut kami menerimanya BonCabe Wajib Ada diRumah Sambal tabur yang dibuat dari cabe asli pilihan terbaik, di proses dengan tekonologi modern, sehingga

Cara Mudah Bayar Tagihan PBB Melalui Online

Setiap masyarakat yang memiliki aset tanah dan bangunan, tentunya memiliki kewajiban juga untuk membayar Pajak Bumi dan Bangunan ( PBB ) setiap tahunnya.  Jika dulu setiap Wajib Pajak ( WP ) harus kekantor pajak untuk mengecek tagihan dan melakukan pembayaran, maka sekarang semuanya bisa dilakukan secara online darimana saja dan kapan saja, tentunya lebih mudah dan praktis bukan ? PBB harus dibayarkan rutin setiap tahun, besaran pajak yang harus dibayarkan tentunya berbeda beda tergantung beberapa faktor, mulai dari Nilai Jual Objek Pajak ( NJOP ), Nilai Jual Objek Tidak Kena Pajak ( NJOTKP ) dan Nilai Jual Kena Pajak ( NJKP ). Wajib pajak wajib membayar PBB yang terutang setiap tahunnya,  dan harus dilunasi paling lambat 6 bulan setelah wajib pajak mendapatkan Surat Pemberitahuan Pajak Terutang atau SPPT. Sekarang ada beberapa cara untuk mengecek tagihan PPB secara online yang bisa dilakukan, antara lain sebagai berikut : Cek Tagihan PBB Online Lewat Website Resmi Tiap Daerah Perlu un

Yuk Kenali Struktur Organisasi PT. Mayora Indah Tbk

Masyarakat pasti sudah kenal dengan PT. Mayora Indah Tbk, sebuah perusahaan besar yang memproduksi makanan dengan berbagai jenis, seperti biskuit kesayangan keluarga Roma Sari Gandum, Danisa, Slai O lai, Zuperrr Keju, ada juga kopi Torabika Duo, Torabika 3in One, makanan kesehatan seperti Oat Milk, Prima Cereal, Energen, Wafer Astor, Beng Beng dan masih banyak lagi. Sebelum kita mengenal Struktur Organisasi PT. Mayora Indah Tbk, ada baiknya kita berkenalan dulu dengan perusahaan besar ini. Riwayat Singkat Perusahaan PT. Mayora Indah Tbk  ( Perserona ) , didirikan pada tahun 1977 dengan pabrik pertama yang berlokasi di Tangerang dengan target market wilayah Jakarta dan sekitarnya. Setelah sanggup memenuhi permintaan pasar Indonesia yang terus meningkat maka Perseroan melakukan penawaran umum perdana dan menjadi perusahaan publik pada tahun 1990 dengan target pasar konsumen Asean. Kemudian melebarkan pangsa pasarnya ke negara di Asia. Saat ini produk perseroan telah tersebar di dunia. Se

Pantai Nirwana Barelang Batam

Wisata pantai di daerah Barelang semakin menjamur, aku pribadi tidak heran karena memang barelang adalah kawasan pantai baik disisi kanan maupun kiri jalan. Dan salah satu pantai yang baru buka ditengah pandemi ini adalah Nirwana Beach (  Pantai Nirwana ) yang berlokasi di jembatan 6 Barelang bersebelahan dengan pantai Reviola Minggu pagi setelah jogging di jembatan 1 Akupun melanjutkan perjalananku menuju pantai Nirwana, karena pagi itu Aku melihat cuaca cukup cerah. Perjalanan santai ini Aku tempuh dengan waktu sekitar 1.25 menit, karena Aku sempat berhenti untuk mengambil foto foto saat Aku menemukan view yang bagus selama perjalanan. Tak sulit menemukan pantai Nirwana, karena ditepi jalan sudah tersedia Baliho dan penunjuk arah menuju pantai. Tinggal kita ikuti saja jalannya, meski masih tanah berwarna merah namun tetap aman dilewati oleh motor maupun mobil. View disepanjang jalan juga lumayan bagus, sehingga sayang juga untuk dilewatkan begitu saja tanpa memotretnya.  Tiket Masuk 

8 Tempat Sewa Mobil Untuk Mengunjungi Destinasi Wisata di Bandung

Kita semua pasti tau bahwa Bandung merupakan daerah yang sering dikunjungi untuk libur panjang maupun libur beberapa hari saja. Nah selama berlibur di Bandung ada beberapa destinasi wisata yang dapat Anda kunjugi di Bandung, Anda bisa mengendarai mobil agar sampai ketujuan dengan cepat. Bagi Anda yang tidak membawa kendaraan pribadi, Anda dapat sewa mobil ditempat yang menyediakan jasanya.  Nah berikut ini ada beberapa tempat   sewa mobil Bandung , antara lain : 1. Abigail Rental Kota Bandung tentunya memiliki banyak destinasi wisata yang dapat Anda kunjungi saat liburan. Anda bisa sewa mobil di Abigail Rental, yang beralamat di jalan Terusan Gegerkalong Hilir, Nomor 8 Bandung. Di Abigail Rental, Anda dapat memilih mobil untuk di sewa, serta memilih waktu sewa mobil, baik harian maupun bulanan. 2. Jasa Prima Rental Untuk menghemat waktu selama liburan di Bandung, Anda dapat sewa mobil agar bisa mencapai tujuan tempat wisata lebih cepat. Anda dapat sewa mobil di Jasa Prima Rental yang a

Sakit Saat Haid, Ternyata Ada Miom Dirahimku

Sakit perut ketika haid mungkin biasa dialami oleh para wanita, begitu juga dengan aku, namun beberapa tahun belakangan ini, sejak aku pendarahan ketika travelling membuat keadaan perutku memang berbeda. ( aku travelling saat haid, kemudian membawa tas seberat 10kg dipunggung dan melakukan perjalanan panjang bisa jadi penyebab aku kelelahan kemudian darah haid yang biasanya keluar sedikit  menjadi pendarahan besar selama 3 hari berturut2, dan membuatku kehilangan tenaga ) Setiap datang haid, perutku kram dan nyerinya bisa berhari hari ditambah dengan keluarnya darah begitu banyak, nyaris aku bisa menghabiskan pembalut 8-10 bungkus perhari.  Agustus 2021 ketika perutku sakit tak karuan hingga 3 hari, akhirnya Aku dirujuk kerumah sakit untuk pengecekan lebih lanjut mengenai perutku. Awalnya Aku dirujuk ke dokter bedah, mengingat yang sakit diarea bawah perutku, mungkin dokter klinik mengira Aku usus buntu, namun ketika ditangani dokter bedah Aku diarahkan ke dokter kandungan, karena menu