Langsung ke konten utama

Kelebihan-Kelebihan Mengambil Belajar Bahasa Inggris di Tempat Kursus EF


Sekarang ini lokasi les selalu menjadi tujuan utama bagi para masyarakat yang ingin mempelajari bahasa Inggris. Pasalnya, tempat kursus mengakomodasi kebutuhan kamu untuk belajar bahasa Inggris sesuai dengan tingkat kemampuan kamu. Misalnya, jika kamu ingin belajar dari nol, maka kamu bisa mengambil kelas bimbingan bahasa inggris. Jika ingin meninggikan skor TOEFL, maka kamu bisa mengambil kelas TOEFL. Dan jika kamu ingin memperlancar poin speaking dalam penguasaan bahasa, kamu bisa memilih kelas level les di ef. Tentunya semua bisa disesuaikan dengan kebutuhan dan keinginan kamu.





Tutor yang Siap Sedia untuk Membantu Kamu Belajar

Memang, belajar bahasa Inggris sesungguhnya bisa dilakukan secara otodidak dengan memanfaatkan semua media belajar yang ada. Akan tetapi, memiliki seorang tutor yang siap mendampingi kamu dalam setiap proses pembelajaran akan menjadi poin yang sangat menguntungkan sekali, bukan? kamu tidak perlu takut salah lagi karena tutor kamu siap meralat kesalahan kamu dan membimbingmu ke arah pembelajaran yang lebih benar.


Bahasa Inggris Profesional

Pada English First, kamu akan diajarkan bahasa inggris profesional yang sangat berguna untuk menghadapi berbagai situasi dalam kegiatan kamu seperti bekerja. Lewat kelas English First Adults, kamu akan diajarkan bahasa inggris profesional yang akan mendukung pekerjaan kamu. Hal ini tentu sangat berguna terutama jika kamu bekerja pada perusahaan multinasional yang mengharuskan kamu untuk menguasai bahasa inggris profesional.


Fleksibilitas Waktu yang Ditawarkan

Tak hanya mengajarkan bahasa inggris secara profesional, english First Adults juga memiliki keunggulan lainnya yakni fleksibilitas waktu bagi para calon murid dan karyawan karena EF menyediakan tempat les untuk karyawan dan harga les bahasa inggris sangat beragam tentunya tergantung kita akan mengambil jenis kursus nya. 


Berikut daftar harga les bahasa inggris : 

  • Jenis Kursus Kelas GE ( Generasi English ) 64 jam pertemuan  Kisaran biaya Rp 6 jutaan 
  • Jenis Kursus Upper Intermediate 1 ( 6 bulan ) kisaran biaya Rp 12.000.000
  • Jenis Kursus Stage Upper Intermediate 1 ( 6 bulan ) kisaran biaya Rp 12.000.000
  • Jenis Kursus Upper Intermediate 10 kisaran Rp 17.000.000
  • Jenis Kursus Stage Upper Intermediate 2 ( 12 bulan / 1 tahun) Kisaran biaya Rp 21.000.000


Para calon murid yang ingin belajar nantinya akan mendapatkan fleksibilitas waktu mengenai kapan mereka ingin mendapatkan kelas. Hal ini sangat penting terutama bagi para karyawan yang memiliki jam kerja baku setiap harinya. Dengan bergabung bersama EF Adults, maka para karyawan bisa belajar bahasa inggris secara profesional tanpa harus meninggalkan pekerjaan sehari-harinya.

Itulah berbagai kelebihan dari English First Adults. Masih ada beragam keunggulan lainnya yang membuat kamu akan tertarik untuk bergabung dengan English First Adults. Maka dari itu, cobalah untuk bergabung bersama English First Adults dan rasakan kualitas pengajarannya.

Komentar

  1. dulu waktu kuliah pernah ikut sehari.. begitu liat harganya langsung mundur teratur haha..

    -Traveler Paruh Waktu

    BalasHapus

Posting Komentar

Semoga Tulisan yang di baca bermanfaat bagi semua Terimakasih :)

Postingan populer dari blog ini

Cara Mendapatkan Foto Copi Sertifikat Rumah yang Masih Milik Bank

Melihat kondisi rumah kecil saya yang atapnya bocor dimana mana, membuat hati saya selalu gundah ketika hujan turun dengan derasnya, maklum saja dari 8 tahun yang lalu memang saya belum pernah merenovasi atap rumah yang memang sudah lapuk alias asbesnya retak2.  Sudah berusaha menyisihkan uang gaji, namun tetap saja tidak cukup untuk merombak kembali atap rumah saya,apalagi dinding2 nya juga sudah mulai rusak. Bahan material dan upah dari tukang sudah membuat saya terkaget kaget.

Mempercayakan Planet Ban Sebagai Bengkel Terpercaya Untuk Sepeda Motor

Jaman sekarang sepeda motor bukan saja jadi teman baik bagi kaum lelaki, tapi bagi kaum wanita sepeda motor juga bisa jadi teman andalan untuk kegiatan sehari hari, seperti berbelanja, mengantar anak sekolah, jalan jalan, atau teman pergi bekerja, tak perduli saat cuaca panas maupun hujan. Contoh nyatanya Aku sendiri, yang sejak sekolah di SMA sudah membawa sepeda motor sendiri, ini dikarenakan jarak sekolah dan rumah lumayan jauh, sehingga pilihan membawa motor kesekolah lebih menghemat waktu.  Jika jaman sekolah dulu, Aku taunya hanya pakai motor saja, karena urusan isi minyak, service dan ganti sparepart masih orangtuaku,  tidak dengan sekarang saat Aku sudah bisa membeli motor sendiri, sehingga Aku merasa punya tanggung jawab untuk merawatnya juga. Sedikit demi sedikit Aku mencari tau bagaimana cara merawat motor agar tetap awet dan tentunya enak dipakai sehari hari. Mencari Bengkel Yang Cocok Untuk Sepeda Motor Itu Tidak Mudah Bengkel sepeda motor itu memang banyak, malah sangat b

Review Pemakaian Implora Luminous Brightening Serum dan Ceramide 8+ Skin Barrier Moisturizing Gel

Ketika usia semakin bertambah, rasanya kulit wajahku semakin hari semakin terlihat bintik2 hitam, meski sedikit, tapi jujur ngerasa terganggu juga, belum lagi kulit juga terlihat kusam, duuuh jadi mulai insecure kalo lagi kumpul2 sama teman2 yang wajahnya mulus ,bersih pula. Mencari skin care yang bisa nyatu dengan kulit Aku yang terbilang cukup sensitif ini juga gak gampang, perlu waktu untuk membaca review sebanyak mungkin sebelum Aku memutuskan untuk membelinya dan memakainya juga. Harapanku pastilah setelah memakai produk ini cocok di kulit Aku, dan Aku mendapatkan kulit wajah sehat, bersih , kalo perlu glowing deh, hehehe. Pilihan Jatuh Pada Implora Luminous Brightening Serum dan Ceramide 8+ Skin Barrier Moisturizing Gel  Teman teman yang udah biasa dengan dunia skincare pasti udah faham dengan manfaat serum dan moisturizing bagi kulit wajah, namun tak ada salahnya juga Aku ingin menjelaskan beberapa Alasan kenapa Aku memilih Luminous Brightening Serum dari Implora beserta Ceramid